Monday, 28 January 2013
Mempertajam foto dengan software ini sangatlah mudah, karna fungsi dari software ini hanyalah mempertajam foto, Berikut adalah tutorial mempertajam foto dengan Digital Camera Enhance, jika anda belum punya softwarenya, silakan download disini
- Sebelumnya perkenalan dulu tampilan jendela software ini, jendela yang di sebelah kiri adalah foto asli atau original.
- Dan jendela sebelah kanan adalah tampilan hasil editan fotonya.
- Langkah pertama, buka foto yang akan di edit dengan cara klik load.
- Atur resolusi sedemikian rupa agar foto menjadi di pertajam, seperti pada gambar di bawah ini.
- Kemudian klik save.
Ini adalah contoh hasil yang lain.
Demikian tutorialnya, semoga bermanfaat.
Tag :// Tips dan Trik
Software ini berguna untuk meningkatkan kualitas foto, mempertajam foto, kontras dan lainya, penggunaanya juga sangat mudah, untuk mendownload software ini. Klik disini
Tag :// Software
Sunday, 27 January 2013
JetPhoto Studio adalah software fotografi dengan kaya fitur dan mudah untuk digunakan.
Dengan JetPhoto Studio anda dapat:
Dengan JetPhoto Studio anda dapat:
- Mengatur foto dalam album
- Mengelola foto dengan kalender dan peta
- Geotag foto dengan GPS
- Membuat galeri flash dan web
- Publish album dengan JetPhoto server
Untuk mendownload software tersebut. Klik disini
Tag :// Software
Untuk meminimalisir jumlah komentar yang banyak kebawah, maka hendaknya dibuat scroll agar komentar blog tidak memanjang ke bawah, juga supaya mempercepat loading blog, berikut adalah tutorial cara Membuat scroll di comentar blog:
- Masuk ke dasbor blogger
- Pilih template - Edit HTML
- Klik CTRL+F dan cari kode
<div class='comments' id='comments'>
Catatan: jenis kode tergantung template blog anda, kode tersebut mungkin berbeda.
- Kemudian masukan kode di bawah ini,
style='max-height:350px;overflow:auto;'
- Hasil dari penggabungan kode tersebut,
<div class='comments' id='comments'
style='max-height:350px;overflow:auto;'
>
- Angka yang berwana merah adalah ukuran tinggi scroll, bisa dianti sesuai keinginan.
- klik save
Demikian, semoga bermanfaat.
Saturday, 19 January 2013
SMPlayer adalah free open source media player untuk Windows dan Linux dengan built-in codec yang dapat memainkan hampir semua format video dan audio. Ini tidak memerlukan codec eksternal. SMPlayer juga dapat memutar video Youtube ™. Aplikasi ini menggunakan MPlayer memenangkan penghargaan media pemutaran yang mampu memainkan hampir semua video yang dikenal dan format audio.
Yang saya share ini untuk windows, silakan download disini.
Tag :// Software
Thursday, 27 December 2012
Assalamualaikum...
salam sejahtera untuk kita semua, pada kesempatan kali ini saya ingin berbagi tentang bagaimana sih caranya membuat subtitle film, bagi yang sudah bisa sih ini sudah biasa, nah yang saya ingin bagikan adalah cara membuatnya dengan notepad, bicara tentang notepad pasti anda sudah tau bahwa kita akan membuat subtitle dengan cara manual, tentunya dalam sebuah film yang berdurasi umumnya 2 jam, pasti membutuhkan waktu yang tidak sedikit, jadi dibutuhkan kesabaran yang ekstra bukan, nah supaya tidak membutuhkan waktu yang lama, kita download saja subtitle film berbahasa english atau yang lainya di subscene.com lalu kita terjemahkan kebahasa indonesia agar lebih mudah, nah dibawah ini adalah contoh subtitle yang berbahasa inggris:
nah, itu contoh subtitle berbahasa inggris film harry potter yang saya buka dengan notepad, jadi kita dapat merubahnya,
tulisan yang dilingkari warna merah itu adalah wakyu dimulainya tokoh dalam berbicara,
nah, kalau yang ini adalah waktu berakhirnya tokoh berbicara,dan dibawahnya adalah teks yang nantinya akan muncul saat kita memutar film. Oh ya subtitle disimpan dalam format ".srt".
Untuk menerjemahkanya kita tinggal menghapus teks yang berbahasa inggris dan di ganti dengan bahasa indonesia atau bahasa kita sendiri lalu kita save, mudah kan... eits, belum selesai, karena subtitle ini belum tergabung dengan film, jadi kalau kita memuta film tersebut maka tidak muncul, untuk menggabungkan ya kita dapat menggunakan aplikasi format factory, jika belum punya softwarenya bisa download disini: http://adf.ly/AaRlZ
buka aplikasi format factory, lalu tambahkan file film yang akan kita tambahkan subtitle, ubah ke format mkv, jangan di mulai dulu, klik kanan pada tugas lalu akan muncul jendela seperti berikut,
klik subtitle tambahan, lalu tambahkan file subtitle yang kita simpan dengan notepad tadi,klik O.K
tunggu sampai selesai.
Kalau dengan cara menggabungkan subtitle memakan waktu yang lama, maka subtitle tidak usah di gabungkan juga tidak masalah, ada cara yang lain, yaitu ketika kita memutar film tersebut dengan gom player atau aplikasi yang lainya, klik kanan lalu pilih tambahkan subtitle.
Penting!!! format penyimpanan subtitle dalam bentuk ".srt"
semoga bermanfaat, mohon maaf jika bahasanya tidak jelas..
Tag :// Tips dan Trik
Wednesday, 19 December 2012
PotPlayer adalah aplikasi multimedia player versi korea yang canggih, langsung aja deh jika anda menyukai silakan download di link dibawah ini:
Tag :// Software
Free Sound Recorder adalah sebuah aplikasi yang berfungsi untuk merekam dan menyimpan suara langsung ke MP3, WMA dan WAV, jika anda tertarik langsung saja download di link di bawah ini:
Tag :// Software